cara terbaru atasi gagal install adobe/error saat penginstallan
okey pada kesempatan kali ini yuk kita bahas bagaimana mengatasi gagal instal pada adobe terbvaru 2017 yg terjadi pada khalayak umumnya ssat ini sangat sulit untuk menginstall yg terbaru - Baru saja saya mengalami sebuah masalah yaitu error menginstall aplikasi dari Adobe yaitu Adobe Photoshop, Error itu berupa saat akan menginstall Adobe Photoshop muncul tulisan "We’ve encountered the following issues", sebelumnya saya mengira bahwa aplikasi mentahannya sudah rusak dan sayapun mencoba mendownload versi cc2017 dan ternyata sama saja muncul error "Sorry, Installation Failed", dan setelah itu saya mencoba mencari tips tips di google dan facebook, akhinya adobe photoshop saya sudah dapat di install kembali.
Contoh Error :
“We’ve encountered the following issues
Instaler failed to initialize. This could be due to a missing file. Please download Adobe Support Advisor to detect a problem.”
Contoh Error :
![]() |
cara lengkap atasi gagal install adobe/error saat penginstallan |
Instaler failed to initialize. This could be due to a missing file. Please download Adobe Support Advisor to detect a problem.”
Berikut Adalah Cara Mengatasi Install Adobe Gagal "We’ve encountered the following issues" atau "Sorry, Installation Failed"
- Apabila terdapat aplikasi lama, unistall terlebih dahulu aplikasi yang Error, misalkan photoshop.
- Buka C:\Program Files (x86)\Common Files\Adobe, disitu terdapat sebuah file bernama OOBE.
- Ganti nama OOBE menjadi OOBEOLD atau terserah kalian.
- Restart PC kalian.
- Install kembali aplikasi yang error tadi.
Nah mudah sekali bukan, itulah tips Cara Mengatasi Install Adobe Gagal "We’ve encountered the following issues" atau "Sorry, Installation Failed", semoga bermanfaat untuk kita semua,oke mungkin hanya itu kurang lebihnya saya mohon maaf sekian terimakasih
No comments